Wakil Bupati Gianyar, Anak Agung Gde Mayun mengajak para generasi muda agar meneladani  filosofi perjuangan Brigadir Jendral TNI (Anumerta) I Gusti Ngurah Rai, sebab kedepannya banyak tantangan yang harus kita hadapi terutama bagi para generasi muda di tengah kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. “Jangan berkecil hati, semangat beliau kita tanamkan pada diri kita masing-masing guna memajukan Negara Indonesia khususnya di Gianyar, ” ujar Wabup Agung Mayun.

Direktur Pascasarjana Unud Lantik Lima Insinyur Baru pada Pelantikan dan Pelepasan Pascasarjana Periode III Tahun 2022. DENPASAR – fajarbali.com | Program Pascasarjana Universitas Udayana menggelar acara Pelantikan dan Pelepasan Calon Wisudawan Pascasarjana Unud yang ke 111 periode III tahun 2022 secara daring dan luring, Rabu, (3/8/2022). Dalam laporan Wakil Direktur […]

MANGUPURA-fajarbali.com | Mewujudkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) sebagai lembaga penyelenggara Pemilu yang memiliki integritas dan kredibilitas dengan berpedoman asas mandiri, jujur dan adil, pada Senin (30/8/2021) kemarin, KPU Badung mengadakan audiensi dengan Pemkab Badung di Ruang Rapat Kerja Sekda Puspem Badung. Turut dihadiri Asisten Pemerintahan dan Kesra Nyoman Sujendra, Kadis […]