SEMARAPURA-fajarbali.com | ‘Krisis’ anggaran akibat pandemi Covid-19 telah menyebabkan realisasi sejumlah proyek pembangunan di Kabupaten Klungkung untuk tahun 2022 harus ditunda. Salah satunya, proyekpembangunan Mall Pelayanan Publik yang digadang-gadang menghabiskan biaya hingga Rp35 Miliar. Mega proyek inipun harus ditunda untuk kali ketiga, setelah sebelumnya pada tahun anggaran 2020 dan 2021 […]

BANGLI-fajarbali.com | Pasca APBD Perubahan Bangli tahun 2021 diketok palu, sejumlah kegiatan dan program pembangunan di kabupaten Bangli mulai dilaksanakan. Salah satunya di bidang pembangunan dan infrastruktur. Dalam hal ini, Dinas PUPR Perkim Bangli mendapatkan anggaran Rp 11.9 miliar yang akan dimanfaatkan untuk kegiatan rutin, kegiatan pembangunan, hingga perencanaan. Salah […]

SEMARAPURA-fajarbali.com l Sejumlah wilayah di Kabupaten Klungkung ditimpa bencana banjir dan juga tanah longsor. Peristiwa ini terjadi pasca hujan deras yang berlangsung selama beberapa hari terakhir. Kecamatan Dawan menjadi titik yang paling banyak terdampak. Longsor terparah terjadi di Pura Manik Mas di Dusun Kanginan, Desa Paksebali, Dawan, Kamis (5/8/2021). Dua belas palinggih di […]

MANGUPURA-fajarbali.com | Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Badung I Wayan Adi Arnawa memimpin rapat terkait pengaturan dan pembinaan pembangunan Kondominium Hotel (Kondotel). Kegiatan yang dilaksanakan, Kamis (10/6/2021) kemarin di Puspem Badung tersebut turut dihadiri Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Perkim) Badung, AA Ngurah Bayu Kumara Putra, perwakilan Dinas Pariwisata, Dinas […]

BANGLI-fajarbali.com | Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Pemukiman (PUPR Perkim), Wayan Suastika menegaskan dalam upaya penataan wajah kota khususnya perbaikan saluran drainase, pihaknya  telah mengusulkan anggaran ke Dinas PU Provinsi Bali. Hasilnya, dipastikan, Pemprov telah menyetujui pengalokasian anggaran perbaikannya saluran drainase di kota Bangli yang menjadi kewenangan […]

BANGLI-fajarbali.com | Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan dan Kawasan Permukiman (PUPR Perkim) menegaskan program hotmixnisasi di kabupaten Bangli tahun 2021 masih tetap jalan. Ada 10 ruas jalan yang tahun ini dilakukan pengerasan dengan hotmix yang dianggarkan oleh Pusat bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp 46 miliar. Hanya saja, […]