Adanya surat tugas dari DPP Partai Golkar kepada Ketut Sudikerta soal posisi Calon Wakil Gubernur (Cawagub) pada Pilgub Bali 2018 mendatang, langsung mendapat respon dari partai-partai yang tergabung dalam Koalisi Rakyat Bali (KRB). Partai KRB langsung berkoordinasi dengan DPP masing-masing untuk segera mengeluarkan rekomendasi.

Suasana sepanjang Jalan Pantai Kuta benar-benar disulap. Biasanya jalan ini dilalui kendaraan, seketika berubah menjadi lautan manusia. Tidak hanya di jalanan, warga juga memadati pesisir pantai Kuta untuk merayakan pergantian tahun, dari tahun 2017 ke 2018, Minggu (31/12/2017).

Tahun baru 2018 dikagetkan terbakarnya SPBU yang terletak di Jalan Gunung Batu Karu Monang Maning Denpasar. SPBU tersebut terbakar pada Senin, (1/1/2018) sekitar pukul 11.15 Wita dan diduga akibat terjadinya penguapan. Beruntung api hanya membakar sebagian lahan saja.

Sungguh malang yang dialami oleh Putu Dadi (45) warga Dusun Kelod, Desa Busungbiu, lantaran di saat penyambutan malam pergantian tahun baru harus rela jari tangan kanan miliknya hilang lantaran terkena kembang, Minggu (31/12/2017).

Akhir Tahun 2017 hujan dengan intensitas rendah terjadi di Kabupaten Gianyar. Seperti halnya Senin (1/1/2017), kawasan wisata Ubud diguyur hujan, padahal pagi harinya sempat cerah. Aktifitas di jalan raya di kawasan Ubud juga tidak terlampau padat dan karyawan penyedia jasa transportasi pariwisata terlihat duduk-duduk menunggu wisatawan. Beberapa restauran terdapat juga […]

Sepertinya Koalisi Rakyat Bali (KRB) dalam mengusung Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra-Ketut Sudikerta (Dharma-Kerta) sudah hampir final. Hal ini juga akan mempengaruhi rekomendasi Partai Golkar yang sebelumnya memberikan mandat kepada Ketut Sudikerta sebagai Calon Gubernur.

Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa melaunching maskot lagu, tabuh dan tari “Mangu Gangga” sebagai maskot Desa Abiansemal Dauh Yeh Cani, sekaligus menutup Pekan Olahraga dan Seni Desa (Porsenides) Desa Abiansemal Dauh Yeh Cani, Kecamatan Abiansemal di Balai Banjar Kedampal, Jumat (29/12/2017) yang lalu.

Satu dasawarsa Denpasar Festival (Denfest) Ke-10 dengan berbagai penampilan kreativitas masyarakat resmi ditutup, Minggu (31/12/2017) di Catus Pata Catur Muka Denpasar. Selama empat hari dari 28-31 Desember 2017 Denfest telah menunjukkan event puncak akhir tahun yang dimanfaatkan publik membangun kesadaran dalam merawat warisan budaya tradisi dan menciptakan peluang-peluang ekonomi kreatif […]

Tepat pukul 00.00 Wita Walikota Denpasar, IB. Rai Dharmawijaya Mantra hadir merayakan malam pergantian tahun bersama ribuan masyarakat yang memadati Catus Pata Catur Muka Denpasar, Minggu (1/12/2017).