https://www.traditionrolex.com/27 Pendidikan Archives - Laman 156 dari 158 - FAJAR BALI
 

Pada 17 Januari 1963, tepat satu tahun setelah merestui pendirian Universitas Negeri Udayana di Bali, Presiden Pertama Republik Indonesia, Dr. Ir. Sukarno memberikan mandat kepada (alm) Shri Wedastera Suyasa, tokoh Marhaenisme Bali dan sahabat karib Dr. Ir. Sukarno, untuk mengimplementasikan ide dari Dr. Ir. Sukarno untuk mendirikan sebuah perguruan tinggi […]

DENPASAR-fajarbali.com | Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kemenkes Denpasar mengerahkan 533 peserta didiknya dari 10 program studi untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata Interprofessional Education (KKN-IPE) di Kabupaten Gianyar, Bangli, Klungkung dan Tabanan. Kegiatan ini menyasar 10. 600 Kepala Keluarga (KK), guna mengimplementasikan program Gerakan Masyarakat Sehat (Germas).

Rencana Pemprov Bali menerapkan e-Learning untuk sekolah-sekolah menengah atas dan kejuruan semakin mendekati kenyataan. Segala persiapan telah dilakukan termasuk pendaftaran SMA/SMK yang sudah mendaftar, infrastruktur dan sistemnya. Sampai saat ini sudah sebanyak 333 penyelenggara, terdiri dari 10.008 kelas, 3.751 guru dan 13.449 siswa yang sudah bergabung dalam sistem kelas maya.

Guru-guru di Bangli gigit jari.Uang tunjangan sertifikasi yang ditunggu-tunggu untuk kebutuhan tahun baru dan kebutuhan harian, tidak cair. Tunjngan untuk triwulan IV (Oktober, Nopember, Desember) 2017 hingga kini belum terrealisasi. Kenyataan itu memicu keluhan pada pahlawan tanpa tanda jasa (guru) di daerah Bangli ini.