NEGARA-fajarbali.com | Rangkaian  peringatan HUT RI ke -76 , dilanjutkan dengan upacara Tabur Bunga di Taman Pahlawan Ksatria Mandala, Jembrana, Selasa (17/8/2021). Pelaksanaan tabur bunga, tetap mengedepankan protokol kesehatan. Tentunya juga, prosesi upacara tabur bunga dilaksanakan sederhana namun penuh khidmat. 

Jembrana- fajarbali.com | Bupati Jembrana I Nengah Tamba didampingi anggota DPRD Jembrana, I Wayan Wardana bersama aparat desa berbagi kasih dalam bentuk sembako kepada warga kurang mampu di Desa Tuwed, Melaya, Minggu (15/8/2021). Kegiatan tersebut bertepatan dengan momentum HUT Kota Negara ke-126 dan HUT Kemerdekaan RI ke- 76.

Jembrana- fajarbali.com | Sebuah jukung terbalik setelah diterjang ombak di perairan Desa Air Kuning, Jembrana , Kamis (12/8/2021) pagi. Dua nelayan di antaranya Asrul Salim (26) asal Banjar Tengah Desa Air Kuning Kecamatan Jembrana berhasil diselamatkan . Sedangkan Suhaeri (42) asal Banjar Munduk Desa Air Kuning Kecamatan , hingga sore […]

Jembrana – fajarbali.com | Kegiatan bakti sosial kembali dilakukan Polsek Negara. Bhabinkamtibmas II Kelurahan Baler Bale Agung, Polsek Negara, Aiptu I Putu Budi Arnaya melakukan gerakan Sambang dan Berbagi (Bang Bagi). Kegiatan itu diperuntukan bagi warga lansia dan kondisi sakit, Kamis (12/8/2021).

Jembrana- fajarbali.com | PGRI kembali membantu beras kepada guru honorer dan wali murid kurang mampu di Jembrana. Hal itu terbukti bantuan dari PGRI sebanyak 8,5 ton berupa beras. Penyerahan bantuan kepada guru honorer dilakukan Bupati Jembrana I Nengah Tamba dengan membagi tugas bersama Wakilnya IGN Patriana Krisna, Jumat (6/8/2021).