DENPASAR – fajarbali.com | Guna mendukung para tim medis di Kabupaten Badung, Bank BPD Bali menggelontorkan bantuan APD senilai Rp 63,500.000 yang diserahkan langsung Dirut Bank BPD Bali, I Nyoman Sudharma berupa kacamata goggles, masker medis, sarung tangan, sepatu bot, baju cover serta alat pelindung lainya yang diserahkan pada Rabu […]

GIANYAR –  fajarbali.com | Ditengah wabah Covid-19 Bank BPD Bali Cabang Gianyar, memberikan dukungan terhadap tenaga medis di Rumah Sakit Sanjiwani Gianyar, Jumat (17/4/2020). Hal tersebut dilakukan sebagai ucapan terimakasih kepada para petugas medis RSU Sanjiwani Gianyar atas perjuangan di garda terdepan pelayanan covid19 berupa keperluan medis dan non medis yg merupakan […]

DENPASAR – fajarbali.com | Dengan sudah dikeluarkannya aturan OJK Nomor 11 tahun 2020, terkait dengan relaksasi kredit terhadap para debitur yang terkena dampak imbas wabah Covid-19, Bank BPD Bali mengacu aturan OJK dimana relaksasi tersebut merupakan penundaan pembayaran pokok maupun bunga serta perpanjangan jangka waktu maupun penambahan platform kredit.   

DENPASAR – fajarbali.com | Dengan adanya wabah Covid-19 yang mengharuskan masyarakat melakukan physical distancing, menyadari hal tersebut sekaligus upaya pencegahan terhadap Covid-19 Bank Pembangunan Daerah (Bank BPD) Bali, menerapkan sistem reservasi atau pendaftaran antrian layanan secara online. Melalui aplikasi Speed ID yang bisa di download di Play Store, nasabah Bank […]

DENPASAR – fajarbali.com |  Sejak Tahun 2016 tingkat kesehatan Bank BPD Bali tercatat pada posisi nilai komposit secara umum sehat. Namun di bulan Juni 2018 – Juni 2019 mengalami guncangan sebab belum memiliki susunan direksi tetap, sehingga Risk Profile atau Profil Risiko bank berada di posisi tiga yang sebelumnya di posisi […]

DENPASAR – fajarbali.com | Inovasi digital yang dilakukan Bank BPD Bali akhirnya membuahkan hasil, dimana Bank BPD Bali raih penghargaan The Best Banking in Financial Inclusion dari Artajasa Award 2020 yang dilaksanakan di Raffles Hotel, Jakarta, Kamis (20/2/2020). Pasalnya, Bank BPD Bali menjadi salah satu Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) […]

DENPASAR – fajarbali.com | Akan diselenggarakannya program undian berhadiah Gong Bali Dwipa ke-27, pada Jumat, 20 Desember 2019 dengan total hadiah mencapai Rp 2 milyar yang akan diberikan pada 175 pemenang. Hal tersebut dijelaskan oleh Direktur Bisnis Non Kredit (BNK) I Nyoman Sumanaya, SE., MM., Penyelenggaraan undian kali ini dilakukan di […]