TABANAN – fajarbali.com | Ketua KPU Tabanan, I Gede Putu Weda Subawa menjelaskan, bahwa ari total kebutuhan surat suara untuk Pilkada Tabanan 2020 sebanyak 372.436, masih ada kekurangan sebanyak 1.130 surat suara. Namun hal itu telah dikomunikasikan dengan pihak percetakan.

BANGLI – fajarbali.com | Secara berturut-turut, Pemerintah Kabupaten Bangli kembali menerima opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2019 dari BPK RI Perwakilan Provinsi Bali. Raihan prestasi ini merupakan ke-4 kalinya bagi Pemkab Bangli.

GIANYAR – fajarbali.com | Kabupaten Gianyar kini sudah memiliki sekitar 13 TPS3R dan 48 bank sampah  yang tersebar di desa-desa. Pemkab Gianyar terus berupaya mengurangi volume sampah yang ada disekitar. Sampah harus harus diselesaikan sedekat mungkin dengan sumber sampah dan seminimal mungkin dibawa ke TPA.

GIANYAR – fajarbali.com | Pedagang Pasar Sukawati nampaknya mengabaikan ancaman sanksi tidak mendapatkan kios kembali ketika terbangunnya Pasar Sukawati yang baru. Padalah sudah disiapkan tempat relokasi di Banjar Gelumpang, namun tempat ini masih sepi. Nampak hanya beberapa pedagang yang berjualan, sedangkan pembeli juga enggan dating ke tempat tersebut.