Daerah

Berita Daerah

u21-IMG-20251104-WA0158
Klungkung

Festival Nusa Penida Jangan Sekadar Hiburan Rakyat, PHRI Klungkung Siapkan ‘Kejutan’ Baru

Festival Nusa Penida ke-8 sebentar lagi akan digelar. Kali ini, festival tahunan tersebut dikemas dengan ‘warna’ berbeda. Salah satunya dengan melibatkan pelaku usaha dan Perhimpunan Hotel dan Restauran Indonesia (PHRI) Kabupaten Klungkung. Moment festival inipun akan dimanfaatkan untuk memperpanjang lama tinggal wisatawan, sehingga Nusa Penida tidak lagi menjadi destinasi one day trip.

Scroll to Top