Nahkodai KONI Gianyar, Dewa Alit Ditarget Tiga Besar di Porprov
“Fanatisme daerah penting dalam semua cabang olahraga namun jangan berlebihan. Yang lebih penting bagaimana olahraga bisa dinikmati dengan baik,” ujarnya
“Fanatisme daerah penting dalam semua cabang olahraga namun jangan berlebihan. Yang lebih penting bagaimana olahraga bisa dinikmati dengan baik,” ujarnya
“Jadi Gianyar tahun 2017 berada di peringkat ketiga, tahun 2019 kita turun ke peringkat empat. Astungkara dengan semangat kita bersama, kita bisa meraih peringkat yang lebih tinggi dalam Porprov tahun ini,” harapnya.