Profil Lulusan PNB, Terserap “Dudi” Sebelum Lulus. Wisuda ke-36 Lepas 2.034 Orang
Jumlah wisudawan yang sudah bekerja sebelum diwisuda, mengalami peningkatan jumlah dibandingkan dengan tahun lalu. Hampir 53 persen telah terserap dunia usaha dan dunia industri (dudi). Jumlah yang berwirausaha juga mengalami peningkatan.