Midea Resmikan Pro Shop Keenam di Denpasar, Komit Jadi Solusi Tata Udara Terbaik
Satu langkah nyata selanjutnya telah direalisasikan dengan meresmikan Midea Pro Shop keenam di Pulau Dewata yang menggandeng dealer PT. Thru Source
Satu langkah nyata selanjutnya telah direalisasikan dengan meresmikan Midea Pro Shop keenam di Pulau Dewata yang menggandeng dealer PT. Thru Source
AC Midea Split Inverter dilengkapi dengan fitur iECO Mode yang menjaga AC tetap dingin selama 8 jam dengan penggunaan listrik hanya 1,18 kWh (setara dengan 1.000-an per jam).