Nilai Transaksi Capai 1 Milyar, Bali Great Sale Diharapkan Menjadi Motor Penggerak Parekraf Pulau Dewata
“Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) Bali secara resmi menutup gelaran Bali Great Sale periode 15 Desember 2023-14 Januari 2024 bertempat di Living World Denpasar, Minggu (14/1/2024) malam. Selama event berlangsung, APPBI Bali mencatat nilai transaksi belanja produk UMKM mencapai Rp1 miliar”