Klungkung

u21-IMG-20251201-WA0201
Klungkung

Sayangkan Klungkung Tak Pernah Jadi Prioritas, Widiana Kritisi Ketimpangan Pariwisata Bali

Sektor pariwisata di Kabupaten Klungkung, khususnya di Kecamatan Nusa Penida berkembang pesat. Bahkan kini telah menjadi ikon pariwisata Bali. Sayangnya, gemerlap dunia pariwisata tak sejalan dengan kondisi infrastruktur di wilayah kepulauan tersebut. Bahkan ‘sumbangan’ Nusa Penida pada sektor pariwisata Bali dinilai belum cukup menjadikannya prioritas oleh Pemerintah Provinsi Bali.

u21-IMG-20251201-WA0238
Klungkung

Perbaikan Saluran Irigasi Subak Tohpati Dikebut, Bupati Satria Optimis Pulihkan Puluhan Hektar Sawah Terbengkalai

Bertahun-tahun ‘mati suri’, puluhan hektar lahan pertanian di Subak Tohpati, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung sebentar lagi dipastikan akan termanfaatkan lagi. Lantaran proses perbaikan saluran irigasi yang jebol sudah mulai dikerjakan. Bupati Klungkung I Made Satria mengecek langsung proses perbaikan saluran irigasi sepanjang 100 meter tersebut, Senin (1/12/2025).

Scroll to Top