25 November 2024

4
Pendidikan

Refleksi Hari Guru: Mengembalikan Esensi, Menyatukan Komitmen

Dalam budaya kita, guru dikenal dengan ungkapan “digugu lan ditiru”—dipercaya dan diteladani. Namun, fenomena beberapa waktu belakangan menunjukkan pergeseran mencemaskan. Guru tidak lagi sepenuhnya “digugu,” bukan hanya karena kekuatan media sosial atau modernisasi, tetapi juga karena melemahnya otoritas moral dan pendidikan yang semestinya dijaga bersama

Scroll to Top