Di tahun 2023 sendiri, PMI Gianyar menargetkan pelayanan darah di Kabupaten Gianyar dapat terpenuhi 100%, dan meningkatkan kualitas darah yang disalurkan PMI sesuai standar yang ditetapkan Provinsi Bali. Dalam mencapai target tersebut, diperlukan beberapa alat yang akan dianggarkan di tahun 2023