Kesulitan Gotong Mayat dan Nikahan, Warga Banjar Semaon Perlebar Jalan
. “Kalau ada warga meninggal di rumah sakit yang rumahnya di pemukiman timur, kami harus menggotong mayat sejauh kurang lebih 2 kilomer. Karena ambulance belum bisa masuk. Begitu juga kalaunada warga nilahan, ” ujar Kelian Dinas Banjar Semaon, I Wayan Robiana.