IMG-20221108-WA0044-45a172ba
Gianyar

Pameran ‘Lantera’ Menguak Kiprah Perjalanan Tjokorda Gde Raka Soekawati

Tjokorde Gde Rake Soekawati merupakan satu-satunya orang Bali yang menghadiri Kongres Pemuda Kedua 27-28 Oktober 1928 yang menghasilkan Ikrar kebangsaan Sumpah Pemuda. Ia menjadi sosok Lantera bahwa sekalipun sebagai anggota dewan rakyat, mau berkumpul dan mendengarkan para anak muda bersuara.