Kepala UPTD BLK Agrobisnis dan Industri Disnaker Gianyar Ni Ketut Dani mengungkapkan, tujuan utama diselenggarakannya pelatihan ini untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia di bidang ketenagakerjaan guna memperoleh tenaga kerja yang terampil, terlatih, dan berkompeten di bidangnya masing-masing.
bpjs ketenagakerjaan
Sebanyak 317 orang kader PKK dan TKM yang diajukan oleh Disnaker, namun hanya 217 orang yang mendapatkan. Kadisnaker mengatakan ini merupakan tindak lanjut dari kegiatan yang sudah dilaksanakan pada saat Hari Ibu, dimana sudah diserahkan secara simbolis Kartu BPJS Tenaga Kerja oleh Bupati Gianyar kepada Kader PKK dan Tenaga Kerja Mandiri.
“ Ini wujud ATLAS Beach Fest ikut serta dalam upaya penanggulangan kemiskinan dan peningkatan kesejahteraan bagi pekerja,” ujar pengacara kondang, Hotman Paris Hutapea