Saat ini, sudah sekitar 14 juta penjual di Tokopedia yang hampir 100%-nya UMKM lokal, termasuk dari Bali. Kolaborasi dari seluruh pihak sangat dibutuhkan untuk makin mengoptimalkan daya saing dan peran UMKM Bali pada perekonomian daerah.

    BANGLI – fajarbali.com | Memperingati Hari Hari Kontrasepsi Seduania Tahun 2023, Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) baik pusat maupun daerah melaksanakan pelayanan KB secara gratis di seluruh fasilitas kesehatan di Indonesia. Pelaksanaan Pelayanan KB Serentak di Provinsi Bali ini pun dilaksanakan di semua titik layanan kesehatan […]

DENPASAR – fajarbali.com | Kabar membanggakan datang dari mahasiswa Program Studi Sarjana Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kedokteran Universitas Udayana (FK Unud) atas prestasi yang diraih oleh Ade Linda Jelina dan Theresa Agustin Siahaan sebagai juara 3 esai ilmiah tingkat nasional yang diadakan oleh Fakultas Kedokteran Universitas Mataram (FK Unram).  Prestasi ini […]